Kamis, 15 November 2012

Hayoo? Ada yang tau enggak kenapa babi dan anjing diharamkan??

Hari ini adalah hari jum'at. Dimana aku mengikuti ekstrakulikuler web design. Aku seneng banget bisa mengikuti ekstra WD minggu ini. Secara gituloh , minggu lalu aku gak ikut gara-gara harus kerja kelompok. Dan minggu lalunya lagi Pak Daeng selaku guru WD sedang menjalankan janji suci dengan permaisurinya (ciyeee). Oh, ya daripada nungguin curhatanku yang gak akan selesai sampai kapanpun . Yuk! to the poin aja yaa .....

Pengertian

Babi adalah sejenis hewan ungulata yang bermoncong panjang dan berhidung lemper dan merupakan hewan yang aslinya berasal dari Eurasia. Kadang juga dirujuk sebagai khinzir (bahasa Arab). Babi adalah omnivora, yang berarti mereka mengonsumsi baik daging maupun tumbuh-tumbuhan. Selain itu, babi adalah salah satu mamalia yang paling cerdas, dan dilaporkan lebih pintar dan mudah dipelihara dibandingkan dengan anjing dan kucing.Sedangkan, Anjing adalah mamalia yang telah mengalami domestikasi dari serigala sejak 15.000 tahun yang lalu atau mungkin sudah sejak 100.000 tahun yang lalu berdasarkan bukti genetik berupa penemuan fosil dan tes DNA.

Kenapa dilarang?

Menurut pandangan agama islam yang terletak pada surat Al-baqarah ayat 173 , yang artinya :
Sesungguhnya Allah hanya mengharamkan bagimu bangkai, darah, daging babi, dan binatang yang (ketika disembelih) disebut (nama) selain Allah. Tetapi barangsiapa dalam keadaan terpaksa (memakannya) sedang dia tidak menginginkannya dan tidak (pula) melampaui batas, maka tidak ada dosa baginya. Sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

 Menurut Pandagan para ahli (kedokteran)

 
  • Mengandung Belerang dgn kadar yg tinggi yg dpt menimbulkan penyakit infeksi persendian di mana belerang menumpuk di tulang rawan, otot dan saraf, mempercepat pengapuran, dan hernia.
  • Mengandung Hormon Pertumbuhan Dalam Jumlah Besar yg dapat membuat pertambahan jaringan lemak pada tubuh manusia. Jaringan tubuh menjadi bengkak penuh lemak. Orang yang sering memakan daging babi akan menderita kegemukan. Proses penimbunan lemak mempengaruhi pertumbuhan tulang pada hidung, rahang, tulang muka, tangan dan kaki, secara tidak normal. Hal ini akan meningkat menjadi kanker pada tubuh.
  • Mengandung 2 zat berbahaya, yaitu “histamin” dan “imtidazol” yg dapat menyebabkan penyakit kulit
  • Penyebar Cacing Trichina
  • Mengandung Lemak Berlebih & Zat Racun
  • Menyebabkan Flu Babi

Gimana? Udah tau kan kenapa babi dan anjing diharamkan? Semoga artikel ini bermanfaat.

2 komentar:

  1. Borgata Hotel Casino & Spa - JT Hub
    View all Borgata Hotel Casino 구리 출장마사지 & Spa locations, rates, amenities: expert Borgata research, only 구미 출장안마 at 충청남도 출장마사지 Hotel 여주 출장샵 and 화성 출장샵 Travel Index. Learn more.

    BalasHapus

Komentarnya jangan lupa ^_^
komentarnya yang baik-baik aja yaa....
apabila saya suka copas . maaf ya ... saya masih pemula :)